Bandar Lampung – Bidang Pemulihan Aset dan Pengelolaan Barang Bukti pada Kejaksaan Negeri Bandar Lampung, telah melaksanakan penelitian barang bukti Tahap II perkara tindak pidana umum bertempat di kantor Kejaksaan Negeri Bandar Lampung dan Rupbasan Kelas I Bandar Lampung, Senin (26/08/2024)
Kejari Bandar Lampung SIKEP (Santun, Integritas, Kreatif, Empati, Profesional).
#kejaribandarlampung #kejaksaanri #kejaksaantinggi #kejaksaannegeri #terusbergerakdanberkarya #adhyaksa #trapsilaadhyaksa #banggamelayanibangsa