FAQ

Frequently Asked Question

1. Jam Buka Pelayanan PTSP/Tilang

Senin – Jumat (08.00 – 14.00 WIB)
Tanggal Merah/Cuti Bersama tidak membuka pelayanan

2. Adakah nomor yang dapat dihubungi untuk menanyakan informasi?

Apabila membutuhkan informasi terkait pelayanan dapat menghubungi nomor PTSP Kejaksaan Negeri Bandar Lampung : (0721) 5642 540

3. Apakah terdapat layanan laporan pengaduan secara daring (online) yang dapat dihubungi untuk menyampaikan aduan masyarakat?

Terkait penyampaian laporan aduan masyarakat dapat menghubungi Admin LAPDUMAS melalui Whatsapp (WA) : 0812 2236 3672 dengan melampirkan data lengkap pelapor

4. Saya membutuhkan informasi terkait proses penyelesaian tilang dimana saya dapat mengetahui informasi tersebut?

Informasi terkait alur penyelesaian tilang dapat mengakses link berikut tilang.kejaksaan.go.id